15+ Gaun Pesta Anak Warna Biru Cerah, Muda & Dongker
Gaun Pesta Anak Warna Biru – Anda pecinta warna biru? Tepat sekali! Di dalam artikel admin kali ini, kami akan menceritakan informasi gaun pesta anak warna biru yang bisa anda jadikan sebagai refrensi untuk memilihkan gaun dengan warna yang sangat menarik! Sebagai informasi terbaik di tahun ini, kami tak hanya menghadirkan satu model gaun saja. Anda bisa menikmati koleksi gambar yang kami sajikan, dalam desain gaun pesta anak warna biru di berbagai usia, mulai dari usia 1 tahum hingga 8 tahun.
Jadi, anda tak perlu khawatir! Semuanya itu, bisa anda sesuaikan dengan umur si buah hati anda di rumah! Langsung saja, chek it out di bawah ini bunda!
Model Gaun Pesta Anak Warna Biru Cerah, Muda & Dongker
Gaun Pesta Anak Warna Biru Cerah
Gaun pesta anak warna biru cerah cocok sekali untuk anak, dengan karakter yang periang. Warnanya yang cerah dan fress seakan menggambarkan sesuatu yang tengah di rasakan sang anak. Dengan bahan kain yang bling, atau mengkilap dengan hiasan pita besar yang sangat menggemaskan. Dan model rok tutu yang mekar kami rasa cocok di kenakan untuk anak di berbagai usia. Anda tinggal memilihkan ukuran yang berbeda sesuai dengan bentuk tubuh sang anak, supaya bisa pas dan hasilnya pun maksimal.
Gaun Pesta Anak Warna Biru Muda
Gaun pesta anak warna biru muda ini cocok sekali di peruntukan untuk anak usia 1 tahunan. Warna softnya tersebut, akan menggambarkan kelembutan sang buah hati. Desain gaun satu ini, hampir sama dengan gaun yang di atas, hanya saja gaun satu ini juga di lengkapi dengan bordiran di bagian badan sehingga nampak lebih istimewa. Jadi, walaupun warnanya lembut anda tetap mendapatkan sensasi kemewahan dari bordiran yang bermotifkan bunga tersebut untuk si buah hati.
Gaun Pesta Anak Warna Biru Dongker
Gaun pesta anak warna biru dongker cocok di kenakan untuk anak, dengan karakter yang misterius, bukan misterius lah ya, tetapi pendiam. Warna nya yang dark cocok dengan karakter sang anak, namun sama halnya dengan gaun anak – anak kebanyakan. Gaun satu ini pun di bentuk dengan kain tile, sehingga membentuk tutu. Yang mengkombinasikan bahan brokat, dan rok yang di buat berlapis lapis sehingga nampak sangat mekar.
Di atas tadi merupakan koleksi gaun anak warna biru, semoga para ibu semua bisa memberikan gaun pesta terbaik di setiap acara pesta!